MODEL PEMASANGAN PLAFON MINIMALIS DARI TRIPLEK


Dalam memperindah ruangan rumah tidak terlepas dari pekerjaan plafon yang berfungsi untuk melindungi ruangan rumah dari berbagai aspek, semakin bagus desain plafon dan bahan material yang digunakan maka akan terlihat semakin indah dan mewah ruangan rumah tersebut karena variasi tampilan warna plafon beserta pantulan dari berbagai jenis lampu yang di gunakan pada plafonnya.



foto plafon minimalis

Fungsi pemasangan plafon.
1. penutup ruang kosong dari kuda-kuda atap
2. penahan kotoran & debu yang jatuh dari kerangka atap
3. penahan air hujan yang jatuh dari kerangka atap
4. penahan udara panas dari kerangka atap
5. penutup semua rangkaian kabel listrik dalam kerangka atap.

Ada berbagai jenis-jenis plafon yang umumnya di pakai dalam memperindah ruangan rumah, semua jenia-jenis plafon tersebut ada kelebihan & kekurangannya masing-masing, tegantung jenis yang kita inginkan untuk memperindah langit-langit ruangan rumah.
 
JENIS-JENIS PENUTUP  UNTUK PLAFON RUMAH
1.plafon dari multipek 
2.plafon dari papan kayu
3.plafon dari gypsum
4.plafon dari PVC
5.plafon dari GRC
6.plafon dari Kalsioboard.  

Secara umum ada sebagian orang yang tidak begitu menyukai plafon dari triplek karena terkesan mudah retak pada sambungannya, tidak bertahan jangka waktu yang lama, mudah hancur & sebagainya,
Pemasangan plafon menggunakan kerangka kayu dan multiplek akan terlihat sangat indah & mewah bila metode pemasangannya sesuai dengan spesifikasi, sehingga tampilan plafon dari multiplek akan selalu indah tanpa pernah retak pada sambungannya dalam memperindah langit-langit ruangan rumah anda.

MODEL-MODEL PEMASANGAN PLAFON RUMAH DARI RANGKA KAYU & TRIPLEK 
1. Model pemasangan plafon minimalis satu tingkat (1 trap)
foto plafon multiplek


plafon triplek

 
plafon minimalis triplek


plafon triplek



2. Model pemasangan plafon bentuk cincin yang dihiasi garis di tengahnya.
rangka flafon kayuplafon minimalis
foto dempul plafon triplekmodel plafon triplek


plafon triplek minimalis

3. Model pemasangan plafon minimalis 3 tingkat (3 trap).
plafon rangka kayuplafon triplek
triplek plafonplafon minimalis


plafon tiga tingkat


4. Model pemasangan plafon minimalis 3 tingkat atau tiga trap tanpa aturan
model plafon triplekcara pasang triplek plafon

plafon triplek

plafon triplek terbaru


model plafon triplek terbaru

5. Model pemasangan plafon minimalis 3 tingkat yang bervariasi

plafon minimalis


plafon minimalis terbaru
 
          plafon triplek minimalis

     desain plafon ruang tamu


6. Model pemasangan plafon minimalis 1 tingkat turun pada bagian tengah.
plafon kayuwarna plafon triplek
model plafon triplek terbaruplafon triplek



Semoga tampilan foto-foto model plafon di atas bermanfaat bagi anda yang ingin memasang plafon rumah dengan menggunakan kerangka kayu dan multiplek. 

Terimakasih.




0 Response to "MODEL PEMASANGAN PLAFON MINIMALIS DARI TRIPLEK"

Posting Komentar

Populer Post

Cari Postingan Di Blog Ini